Polsek Losari dan Polsek zona timur Polres Cirebon Laksanakan operasi KKYD (7)

Polres Cirebon, Kepolisian Sektor Losari Polres Cirebon, telah dilaksanakan Giat KKYD Gabungan Polsek Losari , Polsek Waled dan Polsek Pabedilan, kamis (2/11/2017) pukul 21.00 wib.

Pelaksanaan giat KKYD tersebut dilaksanakan oleh 3 Polsek Losari, Waled dan Pabedilan berjumlah (Tujuh) 7 Anggota dipimpin oleh Ka SPKT 3 Aiptu Sahmid Polsek Losari.
Hasil Pelaksanaan Giat KKYD mengecek dan mengontrol para pemuda yang sedang duduk dan nongkrong di pinggir jalan dan menghimbau agar tidak melakukan hal hal yang menggangu Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Losari Polres Cirebon

Sementara itu kapolsek Losari Polres Cirebon kompol Jufrini SH mengatakan operasi cipta kondisi (Cipkon) dan kegiatan kepolisian yang di tingkatkan (K2YD) ini di gelar dalam rangka pencegahan serta antisipasi gangguan kamtibmas dan juga tindak kejahatan, secara umum pelaksanaan kegiatan berjalan aman lancar dan kondusif,” pungkasnya.