Polsek Babakan Polresta Cirebon Melaksanakan Rawan Pagi (9)
Dakhura – Anggota Polsek Babakan Polresta Cirebon Polda Jabar melaksanakan kegiatan rawan Pagi dalam wilayah hukum Polsek Babakan.
Adapun giatan pelaksanaan Rawan Pagi dilaksanakan oleh petugas piket SPK yaitu membantu anak-anak sekolah menyebrang jalan agar terhindar hal-hal yang tidak diinginkan serta membuat pengguna jalan lebih nyaman dan aman.
Kapolresta Cirebon Kombes Polisi M Syahduddi SIK Msi melalui Kapolsek Babakan Akp Pardi SH dengan dilaksanakannya kegiatan Rawan Pagi dengan membantu anak-anak sekolah terutama Anak sekolah Dasar agar terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan serta pengguna jalan lebih nyaman aman kondusif.
Polresta Cirebon
