Unit Sabhara Polsek Karangsembung Polresta Cirebon melaksanakan patroli malam (8)
Unit Sabhara Polsek Karangsembung Polresta Cirebon melaksanakan patroli malam
Karangsembung – anggota sabhara polsek karangsembung Polresta Cirebon Aiptu slamet selaku kanit anggota sabhara polsek karangsembung Polresta Cirebon melaksanakan giat patroli malam sambang warga dan penyuluhan terkait merebaknya virus corona kepada masyarakat di wilayah hukum polsek karangsembung kabupaten cirebon Pada kesempatan tersebut Aiptu slamet anggota polsek karangsembung menyampaikan kepada masyarakat yang sedang melaksakan kegiatan di jalan agar menggunakan masker apabila keluar rumah dan tidak perlu panik dalam menyikapi penularan virus corona biasakan pola hidup sehat dengan sering mencuci tangan saat sebelum beraktivitas
Kapolresta Cirebon Kombes Pol. M. Syahduddi, SIK, M.Si. menegaskan kepada Kapolsek Karangsembung Polresta Cirebon AKP EDI BARYANA.Amd menjelaskan patroli malam hari sambang serta penyuluhan harus sering di lakukan agar masyarakat dapat mencegah penyebaran virus corona dan tidak lupa selalu menjaga kamtibmas di lingkungan di desanya yang berada di wilayah hukum polsek karangsembung Polresta Cirebon.
Polresta Cirebon
